Selasa, 12 April 2011

Cara Jitu Mempercepat Loading Blog Part 1

Kepolover - Pada postingan kali ini saya akan memberikan cara dan tips jitu  yang bisa kita pakai untuk mempercepat loading blog kita. Loading blog adalah salah satu faktor utama dari kesuksesan menarik pengunjung. Mengapa demikian? karena loading blog termasuk satu dari servis awal kita terhadap tamu/visitor. Jika blog kita lemot dan berat sudah pastinya orang malas untuk membuka blog kita atau malah akan langsung menutupnya.

Setiap blogger  pasti memiliki segudang jurus rahasia untuk mempercepat loading blog mereka...berikut ini akan kita bahas cara yang cukup ampuh untuk mengatasi lambatnya loading blog sehingga pengunjung blog kita akan senang berkunjung ke blog kita :-)


Cara Pertama Dengan Mengkompress File CSS blog kita
Cara ini Lumaya jempol untuk mempercepat loading blog kita sebab dengan compress file CSS maka kita akan menjadikan file CSS blog kita lebih sederhana dengan parameter dinamis yang membuat loading blog kita ringan tanpa merubah appearance blog kita. 
Nah...cara kompressnya kita bahas nih...simak...ya..boz..!!
  • Pastinya kita login dulu di  blogger
  • Terus masuk ke Tata letak
  • Habis itu pilih Edit HTML
  • Jangan lupa centang dulu Expand Template Widget
  • CTRL+A trus CTRL+C alias kita back up dulu template html kita biar gak hilang...n jangan lupa di Pasti di Notepad trus simpan di lemari ya biar gak dicuri maling...hehehee..:)..lanjuuut....>>
  • Nah sekarang kembali ke Blog tepatnya di Edit HTML  yang tadi... sekarang cari kode CSS yaitu kode setelah <b:skin><![CDATA[/* dan sebelum kode ]]></b:skin> Biar cepet carinya pake CTRL F aja…Udah ketemu kan…? Ok lanjut…Nih boleh ditaruh di notepad dan gak ditaruh juga gak papa yang penting kita tahu kode CSS tersebut .
  • Sekarang kita mulai mengkompress kode CSS yang dah kita cari diatas dengan cara membuka CSS Compressor nih alamatnya : http://www.csscompressor.com/
  • Copas/ Copy Paste kode CSS tadi dan dikolom yang disediakan
  • Klik Compress
  • Setelah kode yang dikompress tadi keluar, copy kode tersebut trus kembali ke blogger (Edit HTML). Lalu paste kode tersebut di baris sesudah <b:skin><![CDATA[/*sebelum kode ]]></b:skin>    (N.B: Kode yang lama hapus saja!!)
  • Simpan template dan lihat blog kamu pasti lebih ringan dari sebelumnya…oh ya btw kalian dapat juga mengukur kecepatan blog kamu habis di compress di: http://www.iwebtool.com/speed_test

Cara Kedua dengan menaruh kode CSS di Google Site
Nah untuk cara yang kedua ini silahkan klik disini aja.

Tips agar loading blog gak lambat:
Post
Batasi  jumlah post / article yang ada di blogkita  menjadi 3-5 halaman saja. kita bisa menggunakan "insert jump brek " saat memposting blog agar postingan yang tampil dihalaman utama gak terlalu panjang
Gambar
jangan gunakan gambar yang ukurannya terlalu besar. maksimum 50 kb saja sebab ini akan mempengaruhi loading blog anda saat pertama kali dibuka.
Widget
Pasanglah widget yang sederhana dan penting sesuai kebutuhan kita. disarankan membatasi jumlah widget dari pihak ketiga
Iklan pada post
Jangan terlalu banyak memasang skrip iklan...atau pasang iklan yang skrip iklannya gak besar dan yang memiliki server host gak lemot.
Banner
Sebenarnya banner sebagai media tukar link akan membuat blg jadi lambat, so..jadikan tuker link banner sebagai pilihan ke 3 setelah link list home, dan link list post.
Moving Word
batasi penggunaan kata yang menggandung animasi (bergerak/ berkelap - kelip). gunakan 1-2 aja bila memang penting.
Music
Memakai musik  untuk di blog memang keren tapi ini memaksa blog bekerja duakali lipat karena juga harus memutar file musiknya. So..mendinga gak usah menggunakan musik deh biar mau ringan.
Game
Memasang game di blog akan membuat blog anda menjadi bertambah berkali - kali lipat lamanya. jadi disarankan agar tidak memasang game di blog.
Animation   
Gunakan flash animation dengan size yang kecil tapi menarik.
Selamat Mencoba…..!!!


EmoticonEmoticon